Prediksi Skor

Prediksi Copa America: Peru vs Chile 22 Juni 2024

Bambang Sutini
×

Prediksi Copa America: Peru vs Chile 22 Juni 2024

Share this article
Peru vs Chile

Prediksi Skor – Timnas Peru dan Timnas Chile akan bertanding di AT&T Stadium pada matchday 1 Grup A Copa America 2024. Pertandingan Peru melawan Chile ini akan dimulai pada Sabtu, 22 Juni 2024, pukul 07:00 WIB, dapat disaksikan langsung di Indosiar dan juga melalui live streaming di Vidio.

Kedua tim, Peru dan Chile, pernah meraih gelar juara Copa America sebanyak dua kali. Peru menjadi juara pada tahun 1939 dan 1975, sementara Chile meraih gelar pada tahun 2015 dan 2016.

Pertemuan terakhir antara Peru dan Chile terjadi pada Oktober 2023 dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026. Dalam pertandingan tersebut di markas Chile, Peru menelan kekalahan 0-2 melalui gol-gol dari Diego Valdes pada menit 74 dan Marcelino Nunez pada menit 90+1.

Sebelum Copa America 2024 dimulai, Peru telah menghadapi dua uji coba. Mereka bermain imbang 0-0 melawan Uruguay dan meraih kemenangan tipis 1-0 atas El Salvador. Gol semata wayang Peru dalam kemenangan atas El Salvador dicetak oleh Edison Flores pada menit 17.

Baca Juga:   Prediksi Seoul Earth On Us Cup 2024: Timnas Indonesia U-20 vs Argentina 28 Agustus 2024

Di sisi lain, Chile berhasil mengalahkan Paraguay dengan skor 3-0 dalam uji coba terakhir mereka. Victor Davila mencetak dua gol pada menit 17 dan 37, sementara satu gol lainnya diciptakan oleh Eduardo Vargas pada menit 53. Chile tampil kuat menjelang Copa America 2024 setelah hasil positif dalam uji coba terakhir mereka.

Prediksi Starting XI Peru vs Chile

Peru (3-5-2): Gallese; Callens, Zambrano, Abram; Advincula, Pena, Cartagena, Castillo, Lopez; Lapadula, Guerrero.

Pelatih: Jorge Fossati.

Chile (4-2-3-1): Bravo; Isla, Maripan, Diaz, Suazo; Nunez, Pulgar; Davila, Sanchez, Valdes; Vargas.

Pelatih: Ricardo Gareca.

Peru vs Chile

Head to Head dan Prediksi Skor Peru vs Chile

5 pertemuan terakhir
13/10/23 Chile 2-0 Peru (Kualifikasi Piala Dunia)
08/10/21 Peru 2-0 Chile (Kualifikasi Piala Dunia)
14/11/20 Chile 2-0 Peru (Kualifikasi Piala Dunia)
04/07/19 Chile 0-3 Peru (Copa America)
13/10/18 Peru 3-0 Chile (Friendly).

5 pertandingan terakhir Peru (S-M-M-S-M)
22/11/23 Peru 1-1 Venezuela (Kualifikasi Piala Dunia)
23/03/24 Peru 2-0 NIkaragua (Friendly)
27/03/24 Peru 4-1 Rep Dominika (Friendly)
08/06/24 Peru 0-0 Paraguay (Friendly)
15/06/24 El Salvador 0-1 Peru (Friendly).

Baca Juga:   Prediksi Skor Vasteras vs Hacken: Dinihari Pukul 01.00 WIB

5 pertandingan terakhir Chile (S-K-M-K-M)
17/11/23 Chile 0-0 Paraguay (Kualifikasi Piala Dunia)
22/11/23 Ekuador 1-0 Chile (Kualifikasi Piala Dunia)
23/03/24 Albania 0-3 Chile (Friendly)
27/03/24 Prancis 3-2 Chile (Friendly)
12/06/24 Chile 3-0 Paraguay (Friendly).

Prediksi skor akhir: Peru 0-2 Chile.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: Content is protected !!